Baca Juga: Optimisme Kevin Diks: Timnas Indonesia Bisa Taklukkan China di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Sebenarnya Persib bisa saja memboyong Achmad Maulana di bursa transfer awal musim depan nanti.
Namun, Maung Bandung tentunya perlu menebus kontrak pemain tersebut demi bisa mendapat tanda tangan Achmad Maulana.