Tidak ada tambahan biaya admin untuk transfer dari Seabank ke GoPay, sehingga hal ini menjadi salah satu kelebihan yang dicari oleh banyak orang.
Jika Anda tertarik, maka daftarkan diri sebagai pengguna Seabank dan GoPay dengan mengisi data diri seperti nomor Hp aktif, email hingga Nomor Induk Kependudukan (NIK) dari Kartu Tanda Penduduk (KTP).
Unduh kedua aplikasi tersebut secara resmi melalui AppStore untuk pengguna iOS dan PlayStore untuk pengguna Android.