Metode ini tidak berubah dari proses penyaluran sebelumnya, dan bantuan sosial tetap akan disalurkan kepada KPM yang berhak.
Bagi Anda yang ingin mengetahui status penyaluran bantuan sosial PKH dan BPNT, Anda bisa mengeceknya secara langsung melalui halaman cekbansos.kemensos.go.id.
Baca Juga: Dana Bantuan Sosial PIP 2025 Cair untuk Siswa SD, SMP, SMA-SMK, Segini Besarannya
Pada halaman tersebut akan tertera nama dan jenis bantuan sosial apabila nama Anda terdaftar sebagai salah satu penerima pada tahap penyaluran di tahun 2025.
Itulah informasi seputar penyaluran bansos PKH BPNT tahap 2 yang akan diterima hanya oleh KPM yang layak dan terdaftar.