Gunakan NIK KTP, Simak Jadwal dan Cara Cek Bansos BPNT Rp600.000 Lewat HP!

Kamis 20 Mar 2025, 12:39 WIB
Jadwal dan penerima Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) 2025. (Sumber: Pexels/Ahsanjaya)

Jadwal dan penerima Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) 2025. (Sumber: Pexels/Ahsanjaya)

Baca Juga: UPDATE! 4 Bansos dari Pemerintah Ini Cair Jelang Lebaran 2025, Begini Cara Cek Penerimaannya

Jadwal Bansos BPNT 2025

Berdasarkan mekanisme pencairan pada tahun sebelumnya, BPNT 2025 diperkirakan akan dicairkan dalam empat tahap sepanjang tahun. Berikut adalah perkiraan jadwal pencairannya.

  • Tahap 1: Januari-Maret 2025
  • Tahap 2: April-Juni 2025
  • Tahap 3: Juli-September 2025
  • Tahap 4: Oktober-Desember 2025

Untuk memastikan apakah Anda termasuk penerima bansos BPNT 2025, pastikan selalu mengecek status bantuan secara berkala melalui cekbansos.kemensos.go.id.

Cara Cek NIK KTP Penerima Bansos

Untuk mengecek status NIK KTP penerima bansos BPNT Rp600.000, ikuti langkah-langkah berikut dengan seksama.

1. Buka laman resmi Kemensos

Pertama-tama, Anda bisa mengunjungi situs cekbansos.kemensos.go.id melalui browser HP atau komputer.

2. Masukkan data wilayah sesuai KTP

Pilih Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan sesuai dengan data di KTP Anda.

3. Masukkan nama lengkap sesuai KTP

Ketikkan nama lengkap Anda sesuai dengan yang tertera pada KTP tanpa tambahan gelar atau tanda baca lainnya.

4. Isi kode verifikasi (captcha)

Masukkan kode unik (captcha) yang muncul pada layar dengan benar. Jika sulit terbaca, Anda bisa memperbarui captcha untuk mendapatkan kode baru.

5. Klik tombol "Cari Data"

Setelah semua data diisi dengan benar, tekan tombol Cari Data untuk memulai proses pencarian penerima bansos.

6. Cek hasil pencarian

Jika terdaftar sebagai penerima bansos BPNT Rp600.000, maka akan muncul informasi lengkap mengenai status pencairan bantuan, termasuk jadwal pencairan dan metode distribusi bantuan.

Baca Juga: Jadwal Pendataan DTSEN Selesai di Bulan Mei, Kapan Bansos BPNT Tahap 2 Cair?

Cara Pengambilan Bansos BPNT 2025

Berikut ini adalah beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengambil dana bansos BPNT dengan mudah dan aman.

1. Pengambilan Dana di ATM Bank Himbara

Berita Terkait

News Update