Cara Meraih Malam Lailatul Qadar 2025 pada 10 Hari Terakhir Ramadhan

Kamis 20 Mar 2025, 02:39 WIB
Cara meraih malam lailatul qadar 2025 (Sumber: Pinterest/Islamcity)

Cara meraih malam lailatul qadar 2025 (Sumber: Pinterest/Islamcity)

“Barangsiapa melaksanakan shalat pada malam Lailatul Qadar karena iman dan mengharap pahala dari Allah, maka dosa-dosanya yang telah lalu akan diampuni.” (HR. Bukhari)

  1. Berdoa dengan Khusyuk

Umat Islam dianjurkan untuk memperbanyak doa, termasuk doa yang diajarkan Rasulullah SAW kepada Aisyah RA ketika bertemu Lailatul Qadar:

Allahumma innaka ‘afuwwun tuhibbul ‘afwa fa’fu’anni

“Ya Allah, Engkau Maha Pemaaf dan mencintai orang yang meminta maaf, maka maafkanlah aku.” (HR. Tirmidzi dan Ibnu Majah)

  1. Membaca Al-Qur'an

Tilawah Al-Qur'an sangat dianjurkan karena memiliki keutamaan besar, terutama di malam yang lebih baik dari seribu bulan. Membaca dengan tartil dan memahami maknanya dapat memperkuat hubungan dengan Allah SWT.

Dengan menjalankan amalan-amalan tersebut, diharapkan setiap Muslim dapat memperoleh keberkahan Lailatul Qadar pada tahun 2025.

Berita Terkait

News Update