Celine Evangelista Undur Diri dari Media Sosial dan Dunia Entertainmen, Netizen: Semoga Istiqamah

Selasa 18 Mar 2025, 20:12 WIB
Celine Evangelista memutuskan dari dunia hiburan tanah air setelah memutuskan menjadi mualaf. (Sumber: Instagram/@celine_evangelista)

Celine Evangelista memutuskan dari dunia hiburan tanah air setelah memutuskan menjadi mualaf. (Sumber: Instagram/@celine_evangelista)

"Baru mungkin Insyaallah akan muncul lagi dalam keadaan lebih baik setelah perjalanan panjang hijrah saya, jika Allah berkehendak," tulisnya.

Sebelum memutuskan mundur dari media sosial, Celine diketahui telah menjalani ibadah umrah pertama setelah menjadi mualaf.

Baca Juga: Pernah Diduga Beristri Dua, Profil ST Burhanuddin yang Dipanggil 'Papa' oleh Celine Evangelista

Netizen Doakan Keputusan Celine

Postingan ini pun langsung dibanjiri dengan komentar netizen. Mereka memberi pujian dan doa untuk Celine Evangelista yang memutuskan menjadi mualaf.

“Masya Allah tabarakallah... jadi terharu semoga Istiqomah kak Celine,” kata akun @iismudi*** saat menunjukkan dukungannya.

“Masya Allah, semoga Allah selalu cinta kakak, dan Rosulullah memberikan syafa'atNya,” ujar @emmaly*** dengan menambahkan emote love.

“Nice caption kak,turut senang bercampur sedih baca nyaa,berkaca kaca ini baca nya, menyentuh syekalii.,” tambah @aitunn***.

“MasyaAllah sunggu Allah sayang bgt sm kak celine smpai di beri hidayah sebesar ini,” ungkap akun @fallapram***.

Berita Terkait

News Update