POSKOTA.CO.ID - Hadirnya tombol layar sentuh (touchscreen) pada smartphone atau HP, tentunya dapat mengalami kerusakan pada keypad atau keyboard.
Apalagi pengguna HP sudah lama, tentunya akan menyebabkan aplikasi keyboard HP tidak berfungsi.
Tombol keyboard dengan mode layar sentuh memang lebih mudah untuk melakukan kegiatan sehari-hari seperti SMS, chatting, menulis catatan, browsing dan sebagainya.
Baca Juga: Cara Blokir Iklan di HP Samsung dengan Mudah!
Meskipun demikian, bukan berarti aplikasi keyboard tidak pernah mengalami error.
Kalian tidak perlu khawatir, masalah keyboard Android error dapat oleh penumpukan file sampah, service sistem dan aplikasi yang tidak berjalan dengan baik, hingga bugs pada aplikasi keyboard.
Dilansir dari channel YouTube @tutorInd ada cara mengatasi keyboard HP error, tidak berfungsi.
Baca Juga: Cara Melaporkan Pinjol Ilegal ke OJK Lewat Hp, Tidak Perlu Khawatir
1. Masuk ke pengaturan, cari setelan tambahan, klik bahasa dan input.
2. Muncul keyboard saya ini lalu pilih, cek nanti akan muncul gboard bawaan.
3. Kembali ke pengaturan, cari "aplikasi"