Susunan Lengkap Staf Kepelatihan dan Ofisial Timnas Indonesia

Sabtu 15 Mar 2025, 17:47 WIB
Berikut susunan staf kepelatihan dan ofisial Timnas Indonesia. (Sumber: Instagram/@erickthohir)

Berikut susunan staf kepelatihan dan ofisial Timnas Indonesia. (Sumber: Instagram/@erickthohir)

Setelah itu, mereka berhadapan dengan Bahrain di Stadion Utaam Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, Selasa, 25 Maret 2025.

Daftar Susunan Tim Pelatih dan Ofisial Timnas Indonesia

  • Kepala Pelatih: Patrick Kluivert
  • Asisten Pelatih: Alex Pastoor, Denny Landzaat, Gerald Vanenburg
  • Pelatih Kiper: Sjoerd Woudenberg
  • Pelatih Fisik: Quentin Jacoba
  • Asisten Pelatih Fisik: Sofie Imam
  • Fisioterapis: Leo Echteld, Chesley ten Oever
  • Dokter Tim: Alfan Nur Asyhar
  • Tim Pengembang: Bram Verbruggen, Regi Blinker
  • Video Analis: Jordy Kluitenberg
  • Manaer Tim: Sumardji
Berita Terkait
News Update