Dana Bansos KJP Plus Cair Maret 2025 ke Rekening Bank DKI Milik Siswa yang Penuhi Syarat Ini, Simak Cara Cek Besaran Bantuan

Sabtu 15 Mar 2025, 07:52 WIB
Sana bansos KJP Plus cair (Sumber: Pinterest)

Sana bansos KJP Plus cair (Sumber: Pinterest)

Berikut syarat penerima KJP Plus:

  1. Terdaftar dan masih aktif sebagai siswa di salah satu sekolah di Provinsi DKI Jakarta
  2. Terdaftar dalam data yang digunakan dan ditetapkan sesuai Keputusan Gubernur
  3. Warga sekaligus berdomisili di DKI Jakarta dengan bukti Kartu Keluarga atau surat keterangan lainnya
  4. Memiliki kartu ATM Bank DKI kusus pencairan dana KJP Plus

Cara Cek Besaran Dana Bansos KJP Plus

Ilustrasi uang dari bansos . (Sumber: Pixabay/EmAji)

Terdapat beberapa cara cek status besaran dana Bansos KJP Plus yang diterima oleh para penerima yakni sebagai berikut:

1. Cek Besaran Bantuan Lewat Mesin ATM

  1. Kunjungi Bank DKI terdekat
  2. Masukkan kartu KJP Plus
  3. Masukkan PIN
  4. Pilih opsi informasi saldo
  5. Muncul saldo yang didapatkan
  6. Selesai

Cara Cek Besaran Dana Bansos KJP Plus Lewat Situs Web

  1. Buka browser di hp
  2. Masuk situs web kjp.plus.go.id
  3. Pilih ‘Besaran Dana KJP Plus’
  4. Muncul daftar nominal bansos yang didapatkan setiap jenjangnya
  5. Selesai

Besaran Pencairan Dana KJP Plus

SD/MI

  • Biaya Rutin per Bulan: Rp135.000 per bulan
  • Biaya Berkala per Bulan: Rp115.000
  • Tambahan SPP untuk Swasta per bulan: Rp130.000

SMP/MTs

  • Biaya Rutin per Bulan: Rp185.000 per bulan
  • Biaya Berkala per Bulan: Rp115.000
  • Tambahan SPP untuk Swasta per Bulan: Rp170.000

SMA/MA

  • Biaya Rutin per Bulan: Rp235.000 per bulan
  • Biaya Berkala per Bulan: Rp185.000
  • Tambahan SPP untuk Swasta per Bulan: Rp290.000

SMK

  • Biaya Rutin per Bulan: Rp235.000 per bulan
  • Biaya Berkala per Bulan: Rp215.000
  • Tambahan SPP untuk Swasta per Bulan: Rp240.000

PKBM

  • Biaya Rutin per Bulan: Rp185.000 per bulan
  • Biaya Berkala per Bulan: Rp115.000
  • Tambahan SPP untuk Swasta per Bulan: -

Demikian informasi yang dapat Anda simak terkait pencairan saldo dana KJP Plus tahap 2 tahun 2024.

Berita Terkait
News Update