Tangis Penuh Haru Pecah saat Mencium Kabah, Celine Evangelista Umrah Usai Mantap Menjadi Mualaf

Kamis 13 Mar 2025, 16:00 WIB
Resmi menjadi mualaf, Celine Evangelista bagikan momen haru saat umrah di Tanah Suci. (Sumber: Kolase/Fotojet)

Resmi menjadi mualaf, Celine Evangelista bagikan momen haru saat umrah di Tanah Suci. (Sumber: Kolase/Fotojet)

"Mashaa Allah tabarakallah Celine 😍 cantikkk nya.. barakallah fiik🥰🥰❤️," ujar Kiki Amalia.

"Masya Allah congg cantik sekali," kata Citra Kirana.

"Masya Alla," komentar Dara Arafah.

Sebelum membagikan momen harunya saat di Tanah Suci, Celine Evangelista juga sempat menjadi sorotan warganet usai mengikuti kajian Islam yang dipimpin oleh Menteri Agama sekaligus Imam Besar Masjid Istiqlal, Nasaruddin Umar.

Aktris berusia 32 tahun itu mengungkapkan rasa syukurnya karena dapat belajar langsung dari sosok ulama terkemuka, dan mendapatkan wawasan baru tentang Islam yang semakin memperkaya perjalanan spiritualnya.

Berita Terkait
News Update