Ilustrasi mengaktifkan Google Smart Lock di Android. (Sumber: Freepik/pch.vector)

TEKNO

Aktifkan Google Smart Lock di Hp Android untuk Keamanan, Begini Caranya

Kamis 13 Mar 2025, 10:00 WIB

POSKOTA.CO.ID - Tahukah kamu? Google memiliki berbagai fitur dan platform keamanan yang cukup canggih, satu di antaranya yaitu Google Smart Lock.

Fitur ini memungkinkan pengguna menyimpan dan mengelola kata sandi, membuka kunci perangkat, hingga menyederhanakan proses login.

Dengan adanya Google Smart Lock, pengguna tidak perlu berkali-kali memasukkan kata sandi atau PIN saat membuka perangkat atau aplikasi tertentu.

Bagi kamu yang baru mengenal Google Smart Lock dan berniat menggunakanya, simak informasi selengkapnya di bawah ini.

Baca Juga: Cara Hapus Cache Android agar Memori Hp Tidak Penuh

Apa Itu Google Smart Lock?

Google Smart Lock merupakan fitur yang dirancang untuk membuat proses login menjadi lebih mudah dan aman.

Pasalnya, fitur ini menyimpan kredensial login secara otomatis sehingga pengguna tidak perlu berulang kali memasukan memasukkan kata sandi atau PIN.

Pengguna dapat memilih opsi untuk mengunci perangkat dengan metode biometrik, mengenali perangkat, atau lokasi yang terpercaya.

Google Smart Lock tidak hanya tersedia di Android, tetapi juga bisa digunakan di perangkat lain seperti Chrome OS dan browser Google Chrome.

Baca Juga: HP Android Hang dan Tak Bisa Dimatikan? Begini Cara Mudah Mengatasinya!

Namun, dalam artikel ini akan dijelaskan secara khusus langkah-langkah mengaktifkan Google Smart Lock di Android. Berikut uraiannya.

Cara Mengaktifkan Google Smart Lock

Berikut cara mengaktifkan Google Smart Lock di hp Android. Simak langkah-langkahnya.

1. Di Android

2. Khusus di Hp Samsung

Demikian informasi seputar cara menggunakan atau mengaktifkan fitur Google Smart Lock di Android. Semoga membantu.

Tags:
SamsungAndroid Cara Mengaktifkan Google Smart LockGoogle Smart Lock

Della Amelia

Reporter

Della Amelia

Editor