Rekomendasi HP Rp1 Jutaan Terbaik Maret 2025, Spek Gaming dan Kamera Mantap

Senin 10 Mar 2025, 05:24 WIB
HP Rp1 jutaan rekomendasi buat main game dan kamera cocok buat pecinta yang suka fotografi. (IG Poco, Itel, dan Tecno)

HP Rp1 jutaan rekomendasi buat main game dan kamera cocok buat pecinta yang suka fotografi. (IG Poco, Itel, dan Tecno)

Tampilan dari HP ini seperti sebuah HP gaming yang di desain untuk pecinta game.

Yaps memang betul HP ini bisa bertahan lama dipakai main dengan dengan kapasitas baterai 5.000 mAh, dukungan Charging Case 2400 mAh.

3. Tecno Spark 20

Harga Rp 1.349.000 (8/128 GB)
Kamera 50 MP (wide)

Untuk ketahanan baterai jangan diragukan HP Tecno satu ini, 5.000 mAh, fast charging 18W.

Jadi jika baterai anda habis, hanya membutuhkan waktu 15 menit baterai anda bisa terisi hingga 30 persen.

Berita Terkait

News Update