Info GTK 2025 (Sumber: info.gtk.dikdasmen.go.id)

Nasional

Situs Web Info GTK 2025 Resmi Beralih, Simak Cara Cek Tunjangan Sertifikasi Guru

Rabu 05 Mar 2025, 23:15 WIB

POSKOTA.CO.ID - Para guru sekarang ini bisa mengakses Info GTK 2025 menggunakan situs web terbaru yang disediakan oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah (Dikdasmen).

Sebelumnya, situs web tersebut dikelola oleh Kementerian Pendidikan, Budaya, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek), namun pada pemerintahan terbaru ini resmi diubah.

Tidak sedikit guru yang belum mengetahui pergantian domain atau situs web terbaru untuk akses Info Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) 2025.

Selain itu, pada domain baru ini juga terjadi peningkatan kualitas fitur sehingga para guru akan lebih mudah mengakase berbagai informasi, termasuk untuk cek tunjangan sertifikasi.    

Baca Juga: Cara Mengatasi NRG Tidak Muncul di Info GTK 2025: Ketahui Langkah-Langkah Agar Data Valid dan Tunjangan Cair!

Apa Itu Info GTK?

Bagi yang belum mengetahui, Info GTK merupakan platfrom resmi untuk para guru dan tenaga pendidikan dalam melakukan verifikasi data kepegawaian.

Data tersebut dapat mencakup status kepegawaian, Nomor Registrasi Guru (NRG), data sertfikasi, kelayakan penerima Tunjangan Profesi Guru (TPG) hingga data pendidikan lainnya.

Selain itu, platform trsebut juga bisa digunakan untuk pemukhtahiran Data Pokok Pendidikan (Dapodik) sesuaindengan kondisi terkini.

Tentu saja melalui GTK tersebut, guru dalat memantau status kepegawaian secara transparan, mudah meperoleh informasinantara pihak sekolah dan dinas, hingga mendukung profesionalisme guru.

Baca Juga: Info GTK 2025: Cara Melakukan Verifikasi Nomor Rekening untuk Pencairan TPG bagi Guru dan Tenaga Kependidikan

Website Info GTK 2025

Lantas, bagaimana cara cek tunjangan sertifikasi guru di Info GTK 2025? Simak informasi selengkapnya berikut ini.

Cara Cek Tunjangan Sertifikasi Guru di Info GTK 2025

Begini cara cek tunjanhan sertifikasi guru di Info GTK 2025:

Demikian informasi yang dapat Anda simak terkait Info GTK 2025, semoga bermanfaat.

Tags:
Info GTK cara cek tunjangan sertifikasi guruInfo GTK 2025

Rivera Jesica Souisa

Reporter

Rivera Jesica Souisa

Editor