Sementara enam kantong jenazah berisi body part tidak teridentifikasi.
Menurut Nyoman, tim tidak berhasil mengidentifikasi potongan tubuh itu lantaran kondisinya yang sudah hangus terbakar.
Hingga proses identifikasi ditutup, Tim DVI Pusdokkes Polru telah melakukan anev sebanyak empat kali.