Terdapat berbagai pilihan jenis KUR yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan UMKM, mulai dari KUR Super Mikro hingga KUR Kecil. (Sumber: Poskota/Dadan Triatna)

EKONOMI

UMKM Butuh Modal Rp150 Juta Untuk Modal Jualan di Bulan Ramadhan? Begini Simulasi Cicilan di KUR Mandiri 2025

Minggu 02 Mar 2025, 11:55 WIB

POSKOTA.CO.ID - Bulan Ramadhan sering kali menjadi momen emas bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) untuk meningkatkan penjualan.

Permintaan berbagai produk, mulai dari makanan dan minuman hingga pakaian serta perlengkapan ibadah, biasanya melonjak tajam selama bulan suci ini.

Namun, agar dapat memanfaatkan peluang ini secara maksimal, para pelaku usaha sering kali membutuhkan tambahan modal untuk meningkatkan stok.

Sebagai solusi, Kredit Usaha Rakyat (KUR Mandiri 2025) hadir untuk membantu UMKM memperoleh akses permodalan dengan skema pinjaman yang ringan dan bunga yang terjangkau.

Baca Juga: Prosedur Pengajuan KUR BRI Rp100 Juta, Berikut Tips Supaya Dana Cepat Cair

Program ini memungkinkan para pelaku usaha mendapatkan pinjaman dengan cicilan yang fleksibel, sehingga mereka dapat menjalankan bisnis dengan lebih leluasa tanpa terbebani pembayaran yang besar.

Dengan adanya fasilitas ini, UMKM bisa fokus mengembangkan usahanya dan meraih keuntungan lebih besar selama Ramadhan.

Agar lebih memahami bagaimana skema cicilan KUR Mandiri 2025 dapat membantu usaha Anda, penting untuk mengetahui simulasi cicilan yang ditawarkan.

Dengan perhitungan yang tepat, Anda bisa merencanakan keuangan bisnis secara lebih matang dan memastikan bahwa tambahan modal yang diperoleh dapat memberikan manfaat maksimal.

Baca Juga: Mau Pinjaman KUR BSI 2025 Disetujui dan Cepat Cair? Hindari 6 Kesalahan Ini!

Berikut ini adalah simulasi cicilan KUR Mandiri 2025 yang bisa menjadi pertimbangan bagi UMKM yang ingin berkembang di bulan Ramadhan.

Simulasi Cicilan Plafon Rp150 Juta dari KUR Mandiri 2025

Dengan memahami cicilan per bulannya, Anda bisa memilih plafon mana yang akan dipilih tinggal menyesuaikan saja.

Jika sudah yakin dan akan mengajukan, berikut ini cara dan syarat mengajukan KUR Mandiri 2025.

Baca Juga: Cek Tabel Cicilan KUR BRI 2025: Pinjaman Rp1-100 Juta, Bunga Terendah di Pasaran dan Syarat Mudah!

Cara Mengajukan KUR Mandiri 2025

Baca Juga: Tabel Cicilan KUR BRI Periode Maret 2025: Mulai Rp1 -Rp500 Juta, Begini Cara Pengajuan Agar Diterima Bank

Syarat Pengajuan KUR Mandiri untuk Pelaku UMKM

Dengan seperti itu, Anda berkesempatan untuk bisa mendapatkan KUR Mandiri 2025. Pastikan manfaatkan program ini untuk UMKM Anda.

DISCLAIMER: Informasi mengenai simulasi cicilan KUR Mandiri 2025 dalam artikel ini bersifat ilustratif dan dapat berubah sesuai dengan kebijakan bank serta regulasi yang berlaku. Suku bunga, tenor, dan jumlah pinjaman yang ditawarkan bergantung pada ketentuan yang ditetapkan oleh Bank Mandiri dan hasil evaluasi terhadap calon peminjam.

Tags:
simulasi cicilan KUR Mandiri 2025KUR Mandiri 2025bulan suciBulan RamadhanUMKM

Dadan Triatna

Reporter

Dadan Triatna

Editor