Situs freelance ini bisa hasilkan saldo DANA gratis. (Sumber: Poskota/Syifa Luthfiyah)

TEKNO

Cari Uang Tambahan Berupa Saldo DANA Gratis Melalui Situs Freelance Berikut ini, Isi Dompet Elektronik Kamu Sekarang!

Rabu 26 Feb 2025, 14:00 WIB

POSKOTA.CO.ID - Ada banyak cara untuk kamu lakukan yang bisa menghasilkan uang tambahan berupa saldo DANA gratis secara online.

Namun, kamu perlu ingat bahwa cara ini hanyalah untuk mencari uang tambahan saja, bukan untuk dijadikan ladang utama kamu sebagai mata pencaharian.

Simak dalam artikel berikut ini cara dapatkan saldo DANA gratis dari situs freelance untuk pemula dan cocok untuk mahasiswa.

Baca Juga: Cara Klaim Saldo DANA Gratis Hingga Rp250.000, Cairkan Langsung ke Dompet Elektronik Sekarang

Situs Freelance Penghasil Saldo DANA

Melansir dari @buzzerant, berikut situs freelance yang bisa hasilkan saldo DANA gratis, yaitu:

1. Mojok.co

Kirim artikel, esai, cerita horor atau bahkan isu-isu sosial lewat email mereka. Kamu bisa dibayar 200 hinga 500 ribu per tulisan.

2. Peopleperhour

Jasa ketik dan translate yang dibayar per jam dan bayaran per jamnya 30-40 ribu.

3. Freelancer.co.id

Graphic desain, penjualan dan pemasaran.

Baca Juga: Begini Cara Dapatkan Saldo DANA Gratis yang Bisa Anda Klaim, Otomatis Langsung Masuk ke Dompet Elektronik!

4. Getcraft.com

Spesialis penulis, videografi sampai ke digital marketing.

5. Remoteok.io

Fokus utama website ini adalah kerja jarak jauh di luar negeri dengan cara remote.

6. Sribu.com

Platform jasa freelancer Indonesia yang menghubungkan klien dengan pekerja lepas, Sribu menyediakan berbagai layanan digital seperti, desain grafis, pemrograman dan lain-lain.

7. Project.co.id

Tempat transaksi (menawarkan project dan mencari project) secara online antara owner dan worker atau freelancer, khususnya freelancer Indonesia.

Baca Juga: Cuan Gratis! Ikuti 5 Cara Ini untuk Bisa Dapatkan Saldo DANA Gratis Rp170.000 ke Akun Dompet Elektronik

Itulah situs freelance yang bisa kamu coba untuk hasilkan saldo DANA gratis yang bisa kamu coba sebagai pemula. Semoga bermanfaat.

Disclaimer: Perhatikan syarat dan ketentuan yang berlaku. Mengenai hasil, tergantung pada tingkat keberhasilan masing-masing.

Poskota tidak bertanggung jawab atas keberhasilan maupun kegagalan saat menggunakan aplikasi. Hindari aplikasi yang mencurigakan, agar terhindar dari kejahatan siber.

Tags:
FreelanceSitus FreelanceSaldo DANA Gratis Saldo DANA Uang tambahan

Annisa Nur Latifah

Reporter

Annisa Nur Latifah

Editor