Selain PKH dan BPNT Ada 2 Bansos Cair Jelang Ramadan 2025! Salah Satunya Bantuan YAPI Rp400.000, Cek NIK e-KTP Anda di DTSE

Selasa 25 Feb 2025, 15:48 WIB
Bansos cair sebelum Ramadan 2025. (Sumber: Poskota/Risti Ayu Wulansari)

Bansos cair sebelum Ramadan 2025. (Sumber: Poskota/Risti Ayu Wulansari)

POSKOTA.CO.ID - Menjelang bulan suci Ramadan 1446 Hijriah, kabar gembira datang bagi masyarakat yang masuk dalam kategori penerima bantuan sosial (bansos). Pasalnya, akan ada dua bansos cair di bulan Maret 2025.

Penting untuk diketahui bahwa setiap tahun, data penerima bansos PKH dan BPNT selalu dievaluasi dan diperbarui.

Pada tahun 2025, pemerintah akan menggunakan Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DTSE) sebagai acuan utama dalam menentukan penerima bansos.

Dengan adanya sistem baru ini, diharapkan bantuan dapat tersalurkan dengan lebih tepat sasaran.

Bagi masyarakat yang ingin memastikan apakah mereka masih terdaftar sebagai penerima bansos, dapat melakukan pengecekan melalui situs resmi cekbansos.kemensos.go.id.

Pastikan bahwa data yang tertera sesuai dengan informasi di Nomor Induk Kependudukan (NIK), Kartu Keluarga (KK) dan Kartu Tanda Penduduk (KTP) untuk menghindari kendala saat pencairan.

Baca Juga: Saldo Dana Bansos PKH Tahap 1 2025 Cair Bertahap! Lansia dan Disabilitas Dapat Rp600.000, Cek NIK e-KTP Nama Anda Sekarang

Pemerintah telah memastikan bahwa pencairan bansos PKH dan BPNT tahap pertama tahun 2025 hampir selesai di berbagai wilayah Indonesia.

Namun, pencairan ini dilakukan secara bertahap, sehingga bagi Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang belum mendapatkan bantuan, diharapkan untuk tetap bersabar dan terus memantau informasi resmi.

Menurut laporan terbaru dari kanal YouTube Naura Vlog, ada dua jenis bansos lain selain PKH dan BPNT yang mulai dicairkan menjelang Ramadan tahun ini, yaitu:

1. Bantuan Atensi Anak Yatim Piatu (YAPI)

Berita Terkait
News Update