Untuk menghasilkan saldo DANA gratis melalui aplikasi penghasil uang, pengguna bisa mendapatkannya dengan mengerjakan tugas dari aplikasi penghasil uang.
Tugas dan misi yang diberikan oleh aplikasi tersebut harus dilakukan hingga tuntas dan konsisten.
Untuk mendapatkan keuntungan dengan nominal yang cukup tinggi, tidak bisa dilakukan hanya sekali.
Diperlukan ketekunan dan konsisten dalam mengikuti langkah-langkah serta berburu keuntungan dari aplikasi lainnya.
Mengisi Survei Online Berbayar
Hasilkan saldo DANA gratis melalui cara yang selanjutnya adalah dengan mengisi survei online berbayar baik melalui aplikasi ataupun portal online.
Melalui cara yang satu ini, Anda cukup menjawab sejumlah pertanyaan sederhana yang diberikan dan nantinya akan mendapatkan imbalan berupa saldo gratis.
Selain saldo gratis, Anda juga bisa mendapatkan koin atau poin yang bisa ditukarkan ke saldo dompet elektronik maupun voucher tertentu.