Baca Juga: NIK e-KTP Terdaftar Sebagai Penerima Bansos PKH? Begini Cara Ambil Saldo Rp750.000
Cara Cek Penerima PKH 2025
Adapun cara cek status penerima PKH 2025 hanya dengan menggunakan NIK KTP saja. Apakah masih layak menjadi KPM atau tidak, berikut ini caranya:
- Masuk ke laman resmi Kemensos, cekbansos.kemensos.go.id.
- Isi nama lengkap dan alamat lengkap sesuai dengan KTP.
- Isi kolom kode verifikasi yang tertera. Klik 'Cari Data'.
- Laman otomatis akan menampilkan informasi terkait penerima bansos seperti nama penerima, status, kategori bantuan dan lainnnya.
Demikian informasi terkait bansos PKH tahap 1 alokasi Januari-Maret 2025 termasuk syarat hingga cara cek penerimanya.