Data Penyaluran Bansos Akan Berubah Mulai April 2025, KPM di Indonesia Wajib Tahu

Minggu 23 Feb 2025, 14:16 WIB
Data Penyaluran Bansos Akan Berubah Mulai April 2025, KPM di Indonesia Wajib Tahu (Sumber: Instagram/kemensosri)

Data Penyaluran Bansos Akan Berubah Mulai April 2025, KPM di Indonesia Wajib Tahu (Sumber: Instagram/kemensosri)

2. DTSEN merupakan sistem data tunggal yang menggabungkan data dari DTKS, Regsosek (Registrasi Sosial Ekonomi), dan P3KE (Penyasaran Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem).

Baca Juga: Dana Bansos PKH Rp375.000, Kategori Bantuan Bagi Siswa SMP yang Sudah Terdata di DTSEN Kemensos, Begini Informasi Selengkapnya

Keunggulan DTSEN

Dilansir melalui Instagram @kemensosri pada Kamis, 20 Februari 2025, DTSEN disebut memiliki sejumlah keunggulan.

1. Akurat dan terpadu

2. Tepat sasaran

3. Transparan dan akuntabel

4. Efektif dan efisien

Situs resmi DTSEN

Sampai saat ini, situs resmi DTSEN belum diluncurkan oleh pemerintah. Diperkirakan, DTSEN akan mulai diperkenalkan ke publik pada April 2025 mendatang.

 

 

Berita Terkait

News Update