Simulasi Tabel Angsuran Pinjaman KUR Mandiri 2025: Plafon hingga Rp100 Juta Tenor 3 Tahun

Sabtu 22 Feb 2025, 10:30 WIB
Ilustrasi pengajuan pinjaman KUR Mandiri 2025. (Sumber: Pinterest/Massire)

Ilustrasi pengajuan pinjaman KUR Mandiri 2025. (Sumber: Pinterest/Massire)

Baca Juga: Pinjaman KUR 2025 Bunga Terendah dari Pegadaian, Cek Cara Mengajukannya

Hal yang Perlu Diperhatikan Sebelum Mengajukan KUR

Sebelum mengajukan KUR Mandiri 2025, pastikan:

  • Dokumen usaha seperti NIB atau SKU valid untuk mempercepat proses persetujuan.
  • Hindari keterlambatan pembayaran angsuran agar tidak terkena penalti.
  • Dana akan cair maksimal 14 hari kerja setelah pengajuan.

Program KUR Mandiri 2025 diharapkan dapat menjadi solusi tepat bagi pelaku UMKM yang membutuhkan modal usaha dengan bunga terjangkau.

Dengan plafon hingga Rp500 juta dan syarat yang mudah, program ini diharapkan dapat meningkatkan produktivitas usaha mikro dan kecil di seluruh Indonesia.

Bank Mandiri berkomitmen untuk terus mendukung pertumbuhan UMKM sebagai tulang punggung perekonomian nasional.

Untuk informasi lebih lanjut, pelaku UMKM dapat mengunjungi cabang Bank Mandiri terdekat atau mengakses situs resmi Bank Mandiri di www.bankmandiri.co.id.

Berita Terkait

News Update