Tabel Angsuran KUR BRI 2025 Plafon dari Rp1-Rp100 Juta, Ini Cara Pengajuan Offline dan Online

Selasa 18 Feb 2025, 18:35 WIB
Tabel Angsuran KUR BRI 2025 plafon dari Rp1-Rp100 juta (Sumber: BRI)

Tabel Angsuran KUR BRI 2025 plafon dari Rp1-Rp100 juta (Sumber: BRI)

24 bulan Rp4.666.556

36 bulan Rp3.277.778

48 bulan Rp2.583.333

60 bulan Rp2.166.667

Baca Juga: Akar Perkara Kasus Royalti Ari Bias vs Agnes Mo, Berujung Bayar Denda Rp1,5 Miliar

Cara Pengajuan KUR BRI 2025

Secara Offline

  • Calon debitur bisa langsung kunjungi kantor cabang BRI terdekat dengan membawa dokumen yang diperlukan
  • Sampaikan maksud anda untuk mengajukan KUR BRI kepada petugas bank
  • Ikuti proses wawancara dan verifikasi data oleh petugas bank

Secara Online

  • Akses laman kur.bri.co.id
  • Login dengan akun terdaftar
  • Klik “ajukan pinjaman KUR”
  • Baca halaman syarat dan ketentuan, lalu klik “saya adalah nasabah BRI” serta “setuju dan ajukan pinjaman”
  • Klik “I’m not a Robot”
  • Isi data diri dan usaha
  • Unggah dokumen yang diperlukan, seperti KTP, surat keterangan usaha, pas foto, dan foto usaha
  • Klik “selanjutnya”
  • Klik “hitung angsuran” untuk melihat jumlah angsuran yang akan dibayar
  • Klik “ajukan pinjaman”, lalu akan muncul halaman pengajuan informasi terkait disetujui tidaknya pinjaman yang diajukan
  • Setelah pengajuan, nasabah menunggu jadwal survey secara fisik oleh petugas bank
Berita Terkait
News Update