POSKOTA.CO.ID - Sudah pernah coba mendapatkan saldo mencapai Rp266.000 secara gratis melalui aplikasi penghasil uang dan ternyata bisa langsung cair ke dompet elektronik? Kalau belum, buruan merapat dan jangan sampai ketinggalan informasinya.
Pada zaman digital seperti sekarang ini, bukanlah sesuatu yang mustahil untuk mendapatkan cuan tambahan dari suatu aplikasi karena hampir semua aktivitas kini sudah bisa digunakan lewat smartphone.
Jadi, hal ini tentu menjadi peluang besar bagi berbagai kalangan untuk menghasilkan uang gratis mulai dari pelajar, pekerja, pengangguran, ibu rumah tangga, dan lain-lain.
Anda hanya perlu mempersiapkan koneksi internet stabil dan dompet digital seperti DANA atau OVO pada smartphone, apabila sudah maka Anda bisa mencari sejumlah aplikasi di Google Play Store yang bisa menghasilkan pundi-pundi rupiah.
Baca Juga: Dengar Musik Dapat Saldo DANA? Ini 3 Aplikasi Penghasil Uang Gratis Terbukti Membayar 2025!
Nominal yang didapatkan bervariasi, namun bisa mencapai Rp266.000 sehingga Anda tidak perlu ragu apabila ingin mengklaimnya.
Lantas, aplikasi penghasil uang apa yang dapat digunakan oleh Anda? Simak informasi selengkaonya berikut ini.
Aplikasi Penghasil Uang
Mengutip kanal YouTube BANG GAPTEK ID, ada beberapa aplikasi yang bisa digunakan untuk menghasilkan uang, salah satunya adalah Givvy Videos yang tersedia di Google Play Store.
Aplikasi ini dianggap sebagai salah satu yang paling cepat memberikan pembayaran karena memiliki fitur login dan telah bekerja sama dengan pengembang YouTube.
Pengguna hanya perlu menonton berbagai video YouTube yang tersedia dalam aplikasi tersebut, termasuk video bertema komedi, olahraga, atau horor.
Semakin banyak video yang ditonton, semakin banyak pula koin rewards dan dolar Amerika Serikat (USD) yang bisa diperoleh. Hadiah ini nantinya dapat dicairkan menjadi saldo DANA secara gratis.
Selain menonton video, pengguna juga bisa mendapatkan hadiah tambahan dengan menyelesaikan misi lain seperti mengisi survei atau mengunduh aplikasi tertentu.
Cara Klaim Saldo DANA Gratis dari Aplikasi Penghasil Uang
Jika rewards berupa koin atau dolar sudah membukit maka bisa langsung mencairkannya ke rupiah dengan cara mudah.
Berikut langkah-langkah yang dapat Anda gunakan:
- Masuk menu dolar yang berada di bagian atas layar
- Pilih penarikan melalui ‘DANA’ dan klik ‘Konfirmasi’
- Masukkan nomor hp Anda yang tersambung dengan DANA
- Masukkan nominal yang ingin dicairkan, minimal 0.35 USD
- Klik ‘Verify’ dan ‘Confirm’
- Tunggu saldo cair, selesai
Demikian informasi yang dapat Anda simak terkait cara klaim saldo DANA gratis dari aplikasi penghasil uang, semoga bermanfaat.
Disclaimer: Nominal Rp266.000 bisa Anda dapatkan tergantung dari banyaknya koin atau dollar yang sudah terkumpul atas penyelesaian misi-misi di dalamnya. Jadi artikel ini tidak menjamin Anda akan mendapatkan saldo DANA gratis dengan nominal tersebut sekarang juga.