Cara Kerja Program Referral:
- Bagikan link referral yang tersedia di aplikasi DANA.
- Pastikan temanmu mendaftar menggunakan link tersebut.
- Setelah temanmu melakukan transaksi pertama, saldo bonus akan langsung masuk ke akun DANA kamu.
Semakin banyak teman yang mendaftar dan menggunakan DANA melalui link referalmu, semakin banyak saldo gratis yang bisa kamu dapatkan!
3. Promo & Event Khusus
DANA sering mengadakan event spesial dan promo eksklusif yang menawarkan saldo gratis, diskon besar-besaran, atau cashback hingga 100 persen.
Cara Mendapatkan Promo & Event Khusus:
- Aktifkan notifikasi aplikasi DANA agar tidak ketinggalan informasi terbaru.
- Ikuti media sosial resmi DANA untuk mengetahui promo yang sedang berlangsung.
- Gunakan promo yang tersedia sebelum masa berlaku habis.
4. Cashback dari Transaksi
Setiap kali kamu menggunakan aplikasi DANA untuk melakukan transaksi seperti belanja online, pembayaran tagihan, atau isi pulsa, kamu bisa mendapatkan cashback dalam bentuk saldo DANA.
Cara Mendapatkan Cashback:
- Lakukan transaksi di merchant yang bekerja sama dengan DANA.
- Pastikan kamu memenuhi syarat dan ketentuan cashback.
- Gunakan promo yang tersedia untuk mendapatkan cashback maksimal.
Cashback yang kamu dapatkan bisa langsung digunakan kembali untuk transaksi berikutnya, sehingga kamu bisa lebih hemat dalam berbelanja.
Mendapatkan saldo DANA gratis hingga Rp250.000 bukanlah hal yang sulit. Kamu hanya perlu memanfaatkan fitur seperti DANA Kaget, program referral, promo khusus, dan cashback.
Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, kamu bisa memperoleh saldo gratis dengan mudah dan menggunakannya untuk berbagai keperluan.
Disclaimer, artikel ini hanya memberikan informasi terkait cara klaim saldo DANA gratis langsung cair ke dompet elektronik. Keberhasilan mengklaim saldo DANA tergantu pengguna.