Berdasarkan informasi dari Bang Gaptek ID, setiap jam yang kamu luangkan untuk mendengarkan musik sembari memberikan ulasan, kamu bisa mendapatkan bayaran antara $12 hingga $28.
Jika dikonversikan ke dalam rupiah, pendapatan tersebut mencapai sekitar Rp458.000 per jam, menjadikannya salah satu pekerjaan dengan bayaran tinggi untuk pekerjaan fleksibel.
Keunggulan utama dari pekerjaan ini adalah fleksibilitasnya. Kamu bisa menentukan sendiri jadwal kerja tanpa batasan waktu atau target yang mengikat.
Meskipun memiliki pekerjaan utama sebagai karyawan kantoran atau profesi lainnya, kamu tetap bisa memanfaatkan waktu di malam hari untuk menjalankan pekerjaan sampingan sebagai song reviewer.
Kamu bebas menentukan durasi kerja sesuai keinginan, baik itu satu jam per hari atau lebih. Fleksibilitas ini memungkinkanmu menyesuaikan waktu kerja dengan rutinitas dan kenyamanan pribadi.
Cara Tarik Saldo DANA Gratis
Untuk mencairkan penghasilan yang telah kamu kumpulkan dari platform ini, ikuti langkah-langkah berikut:
- Pastikan akunmu sudah terdaftar dengan benar di Song Reviewer dan kamu telah menyelesaikan tugas-tugas seperti mendengarkan musik serta memberikan ulasan.
- Pastikan saldo penghasilanmu telah mencapai batas minimum yang dapat ditarik.
- Masuk ke menu “Withdraw” atau “Penarikan” untuk memulai proses pencairan.
- Pilih metode pembayaran yang tersedia di Song Reviewer, sesuaikan dengan opsi yang paling nyaman untukmu.
Kamu juga bisa mencairkan saldo melalui PayPal dan mentransfernya ke rekening bank lokal atau langsung ke e-wallet seperti DANA.
Biasanya, transaksi melalui PayPal atau e-wallet diproses lebih cepat dibandingkan transfer bank, yang mungkin memerlukan waktu lebih lama untuk pencairan dana.
Begitulah cara mudah mendapatkan saldo DANA hingga Rp450.000 hanya dengan mendengarkan musik. Tertarik? Langsung saja kunjungi situs resminya dan mulai sekarang!
Disclaimer: Artikel ini hanya menyediakan informasi, dan panduan untuk klaim saldo DANA gratis. Tanggung jawab atas keberhasilan atau kegagalan pengguna tidak ditanggung oleh Poskota.