Apa Dokumen Pengajuan KUR Mandiri? Ketahui Syarat dan Caranya di Sini!

Kamis 13 Feb 2025, 20:28 WIB
Ilustrasi pengajuan Kredit Usaha Rakyat. (Sumber: Pexels/Mikhail Nillov)

Ilustrasi pengajuan Kredit Usaha Rakyat. (Sumber: Pexels/Mikhail Nillov)

1. Menyiapkan seluruh dokumen dan memenuhi persyaratan.

2. Mendatangi kantor cabang Bank BRI terdekat dari wilayah Anda.

3. Ambil nomor antrean untuk bagian Customer Service (CS).

4. Sampaikan kepada petugas ingin mengajukan Kredit Usaha Rakyat atau KUR.

5. Ikuti seluruh prosedur pengajuan yang diarahkan oleh petugas.

Baca Juga: Punya Suku Bunga Rendah, Cek Syarat dan Tabel Angsuran KUR BRI 2025 Plafon Rp100-Rp500 Juta

Dokumen Pengajuan KUR Bank Mandiri

Berikut ini adalah dokumen yang harus dipersiapkan oleh calon debitur saat ingin mendaftar pengajuan KUR.

  • Aplikasi Permohonan Kredit
  • Foto copy E-KTP, KK, Surat Nikah atau Cerai bagi yang sudah menikah atau cerai
  • Pas foto terbaru calon debitur dan pasangan
  • Surat Izin Usaha Mikro dan Kecil (UMK)
  • Surat keterangan domisili usaha
  • NPWP
Berita Terkait
News Update