Anda tinggal memasukkan kartu KKS, kemudian memasukkan password, pilih menu pilihan lainnya, kemudian cek saldo.
Kalau saldo Rp400.000 telah masuk, maka saldo dari pemerintah untuk tahap 1 pun telah masuk. Namun bagi yang belum, tentunya Anda tinggal menunggu lagi proses penyaluran.
Ketika Anda sudah mengeceknya, silahkan keluarkan kartu ATM Anda, jangan sampai lupa dan ketinggalan di ATM.
Dengan menggunakan cara ini, Anda akan tahu saldo telah masuk atau tidaknya.
Yuk segera cek dari sekarang, siapa tahu saldo telah masuk ke rekening Anda, dan Anda bisa mencairkan dana tersebut.
Disclaimer: Proses penyaluran dana bansos hanya diketahui oleh pemerintah.