Terpantau Cair Saldo Dana Rp400.000 Melalui Bansos BPNT, Cek Periode Penyalurannya!

Kamis 30 Jan 2025, 07:44 WIB
Saldo dana bansos Rp400.000 dari BPNT cair, cek periode penyalurannya. (Sumber: Poskota/Faiz)

Saldo dana bansos Rp400.000 dari BPNT cair, cek periode penyalurannya. (Sumber: Poskota/Faiz)

POSKOTA, CO.ID- Ternyata di KKS Bank Himbara terpantau ada penyaluran dana bansos senilai Rp400.000 melalui Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT). Namun, termasuk kepenyaluran periode berapakah ini?

Bantuan Sosial Pangan Non Tunai (BPNT) kembali memberikan kabar baik bagi masyarakat Indonesia yang membutuhkan.

Saldo dana sebesar Rp400.000 kini sudah mulai dicairkan melalui Bansos BPNT dan siap digunakan untuk memenuhi kebutuhan pangan dasar.

Baca Juga: Gunakan NIK KTP untuk Cek Apakah Anda Terdaftar Sebegai Penerima Bansos

Bagi anda yang terdaftar sebagai penerima, pastikan untuk mengecek periode penyaluran BPNT dan cara pencairannya agar dana tersebut tidak terlewatkan.

Namun, apakah dana tersebut merupakan penyaluran untuk bansos tahap pertama di tahun 2025 ini atau bukan? Yuk, simak info lengkapnya sampai akhir ya.

Apa Itu Bansos BPNT?

Bansos BPNT adalah program pemerintah yang bertujuan untuk memberikan bantuan tunai dalam bentuk uang elektronik kepada keluarga penerima manfaat (KPM) yang terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Baca Juga: NIK dan NISN Milik Siswa yang Terdaftar Sebagai Penerima Bansos PIP 2025, Dapat Terima Saldo Dana Bantuan hingga Rp1.800.000, Simak Info Selengkapnya!

Dana ini digunakan untuk membeli bahan pangan kebutuhan sehari-hari, seperti beras, telur, dan lainnya. BPNT merupakan bagian dari upaya pemerintah untuk memastikan bahwa masyarakat yang kurang mampu dapat mengakses pangan dengan mudah dan terjangkau.

Terpantau Cair Saldo Dana Rp400.000 Melalui Bansos BPNT, Penyaluran Periode Berapa?

Melansir dari kanal YouTube milik Pendamping Sosial, pada 29 Januari 2025. Mengatakan bahwa, terdapat saldo senilai Rp400.000 untuk penyaluran dana BPNT melalui KKS Bank Himbara.

Baca Juga: Saldo Rp450.000 Bisa Anda Raih Jika Terdaftar Sebagai Penerima Bansos PIP, Cek Syarat Daftar di Sini

Berita Terkait
News Update