Cara Tarik Tunai OVO di ATM BCA

Rabu 29 Jan 2025, 20:25 WIB
Cara Tarik Tunai OVO di ATM BCA (Sumber: Pinterest)

Cara Tarik Tunai OVO di ATM BCA (Sumber: Pinterest)

1. Buka aplikasi OVO

2. Di halaman utama, klik menu Tarik Tunai

3. Masukkan jumlah uang yang ingin ditarik (pastikan saldo OVO cukup)

4. Konfirmasi penarikan tunai

Baca Juga: Lenovo Legion Go S: Konsol Game PC Handheld Tawarkan SteamOS dan Window

5. Masukkan pin OVO

6. Setelah itu, kamu akan menerima token atau kode transaksi serta nomor handphone

7. Kunjungi ATM BCA terdekat

8. Klik menu Transaksi Tanpa Kartu

9. Masukkan nomor handphone

10. Masukkan token atau kode transaksi

11. Secara otomatis, ATM akan memproses dana yang ditarik

Berita Terkait

Cara Transfer OVO ke GoPay, Ternyata Mudah!

Sabtu 28 Des 2024, 00:49 WIB
undefined

Cara Transfer Saldo OVO dan GoPay ke DANA

Kamis 09 Jan 2025, 17:04 WIB
undefined
News Update