POSKOTA.CO.ID - Game Penghasil uang yang ada di sini, bisa membuat dompet elektronik Anda terisi oleh saldo DANA hingga Rp150.000.
Padahal hanya menyelesaikan beberapa misi saja di game ini, termasuk memainkan gamenya, Anda bisa mendapatkan saldo DANA gratis.
Game yang dimaksud adalah Fruit Match. Anda bisa mengunduhnya melalui Play Store atau App Store.
Jika ingin mendapatkan saldo DANA gratis dari Fruit Match, Anda bisa cek cara mendapatkan saldo gratis dari Fruit Match seperti yang tercantum berikut ini.
Baca Juga: Begini Cara Klaim Saldo DANA Gratis Rp77.000 dari Link Kaget Dompet Elektronik!
Cara Mendapatkan Saldo DANA dari Fruit Match
Dilansir dari Play Store inilah cara untuk mendapatkan saldo DANA gratis dari Fruit Match.
1. Donwload Fruit Match
Untuk mulai mendapatkan cuan dari aplikasi ini, Anda bisa mendownload terlebih dahulu aplikasi Fruit Match di Play Store.
2. Bermain Game
Seperti yang tercantum di atas, bahwa untuk mendapatkan saldo gratis dari Fruit Match adalah dengan memainkan game yang ada di sini.
Gamenya seru dan tentunya mudah untuk dimainkan. Anak-anak pun pasti akan bisa memainkan game ini.
Baca Juga: Begini Cara Klaim Saldo DANA Gratis Rp77.000 dari Link Kaget Dompet Elektronik!
Setelah memainkan game, Anda akan mendapatkan poin terlebih dahulu yang bisa ditukar dengan saldo dana gratis.
3. Menonton Video
Kemudian Anda bisa mendapatkan poin dengan cara menonton video loh yang ada di game ini. Sehingga kalau ada video, yuk tonton saja supaya poin bertambah ke akun.
4. Login Harian
Cara lainnya untuk mendapatkan poin yakni dengan login harian. Kalau Anda berhasil masuk setiap hari, maka poin pun akan bertambah banyak.
5. Tukar Poin Menjadi Saldo DANA
Setelah poin terkumpul dari hasil bermain game, menonton video, dan login harian, Anda bisa menukar poin tersebut menjadi saldo dana.
Ayo buruan segera selesaikan misinya dan raih saldo Rp150.000 yang bisa masuk ke Dompet Elektronik masing-masing.
Disclaimer: Gunakan secara rutin dan konsisten supaya bisa mencapai target. Hati-hati dengan aplikasi yang meminta data pribadi yang bersifat sensitif.