Cara Mencegah Penyadapan WhatsApp di Akun Anda

Kamis 23 Jan 2025, 21:16 WIB
Cara Mencegah Penyadapan WhatsApp di Akun Anda! (Sumber: Unsplash/Dimitri Karastelev)

Cara Mencegah Penyadapan WhatsApp di Akun Anda! (Sumber: Unsplash/Dimitri Karastelev)

4. Pilih menu privasi.

5. Aktifkan kunci sidik jari pada akun whatsapp.

6. Keluarkan akun asing yang tertaut di web.

7. Aktifkan fitur verifikasi dua langkah di whatsapp.

8. Selesai.

Mengamankan akun WhatsApp dari penyadapan sangat penting untuk menjaga privasi dan keamanan data pribadi Anda.

Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, seperti mengaktifkan verifikasi dua langkah, menggunakan kunci sidik jari, dan keluarkan akun asing yang tertaut di whatsapp web, Anda dapat melindungi akun WhatsApp Anda dari penyadapan.

Selalu cek secara berkala akun whatsapp Anda dan pastikan perangkat serta akun WhatsApp tetap aman!

Berita Terkait

Cara Hilangkan Status Online di WhatsApp

Kamis 23 Jan 2025, 19:17 WIB
undefined
News Update