KUR BRI 2025: Syarat dan Cara Daftarnya

Senin 20 Jan 2025, 18:07 WIB
KUR BRI 2025: Syarat dan Cara Daftarnya (Sumber: Poskota/Arip Apandi)

KUR BRI 2025: Syarat dan Cara Daftarnya (Sumber: Poskota/Arip Apandi)

POSKOTA.CO.ID – Program Kredit Usaha Rakyat (KUR) BRI 2025 hadir sebagai solusi bagi pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) yang membutuhkan tambahan modal untuk mengembangkan bisnisnya.

Dengan suku bunga rendah dan tenor pinjaman yang fleksibel, program ini menjadi pilihan favorit para pengusaha dalam memperkuat sektor usaha mereka.

BRI menyediakan dua metode pengajuan, yaitu secara offline dengan mendatangi kantor cabang terdekat dan secara online melalui platform digital yang lebih praktis dan efisien.

Pengajuan KUR BRI dapat dilakukan oleh individu maupun badan usaha yang memenuhi persyaratan yang telah ditentukan.

Prosesnya cukup mudah, selama seluruh dokumen persyaratan dipersiapkan dengan lengkap. Dengan adanya kemudahan ini, diharapkan para pelaku usaha dapat lebih fokus dalam meningkatkan produktivitas dan memperluas jangkauan bisnis mereka di tahun 2025.

Baca Juga: Saldo Dana KUR BRI Rp90 Juta Bisa Cair Tanpa Agunan, Cek Cicilannya Per Bulan

Cara daftar KUR BRI 2025 secara offline

1. Kunjungi kantor BRI terdekat dari lokasi Anda

2. Datangi front-liner dan katakana tujuan Anda untuk daftar KUR BRI

3. Isi formulir yang diberikan petugas bank

4. Sertakan dokumen yang diminta oleh pihak bank

Baca Juga: Hukum KUR BRI 2025 dalam Pandangan Islam, Haram atau Halal? Simak Selengkapnya di Sini

Cara daftar KUR BRI 2025 secara online

Berita Terkait

News Update