Dana Bansos PKH Tahap 1 Bulan Januari 2025 Siap Cair ke KKS Merah Putih, KPM Cek Status Pencairannya di Sini!

Sabtu 18 Jan 2025, 22:01 WIB
Dana Bansos PKH Tahap 1 Bulan Januari 2025 Siap Cair ke KKS Merah Putih! (Sumber: Poskota/Nur Rumsari)

Dana Bansos PKH Tahap 1 Bulan Januari 2025 Siap Cair ke KKS Merah Putih! (Sumber: Poskota/Nur Rumsari)

POSKOTA.CO.ID - Dana bantuan sosial dari PKH Tahap 1 bulan Januari 2025 siap akan dicairkan ke KKS merah putih milik KPM. Segera cek status pencairanya di sini!

Saat ini, pemerintah bersama Kementrian Sosial (Kemensos) akan melakukan upaya proses penyaluran dana bansos PKH.

Kini, penyaluran dana bansos PKH memasuki alokasi pencairan periode tahap pertama di bulan Januari hingga Maret 2025

Masyarakat yang berhak menerima bansos ini ialah mereka yang data NIK KTP sudah terdaftar di DTSE (Data Tunggal Sosial Ekonomi) sebagai KPM (Keluarga Penerima Manfaat).

Apa Itu PKH?

Program Keluarga Harapan (PKH) adalah salah satu program bansos yang dibuat pemerintah untuk membantu masyarakat yang berada dibawah garis kemiskinan.

Dibuatnya program bansos PKH, diharapkan dapat membantu mensejahterakan tingkat ekonomi, pendidikan, hingga kesehatan masyarakat Indonesia.

Baca Juga: Pemegang NIK KTP yang Memenuhi Kriteria Ini Dinyatakan Layak Menerima Saldo Dana Bansos PKH 2025, Begini Mekanisme Baru Penyalurannya

Dana bansos PKH, diterima dalam bentuk tunai yang dapat digunakan KPM untuk segala kebutuhan seperti yang tertulis di atas.

Dana bansos PKH hanya diberikan kepada komponen yang sudah ditentukan pemerintah sebagai berikut.

Komponen Bantuan PKH 2025

1. Ibu Hamil/Menyusui.

2. Anak Usia Dini (0-6 Tahun).

Berita Terkait
News Update