3 Rekomendasi Smart TV di Bawah Rp2 Juta Ini Cocok untuk Rumah Minimalis

Sabtu 18 Jan 2025, 21:47 WIB
MT tv 4a 32 inch termasuk ke dalam rekomendasi smart Tv di bawah Rp2 juta yang bisa dipilih. (Sumber: Xiaomi.kz)

MT tv 4a 32 inch termasuk ke dalam rekomendasi smart Tv di bawah Rp2 juta yang bisa dipilih. (Sumber: Xiaomi.kz)

"TV ini berjalan dengan Android 9.0, yang artinya udah support Google Voice, Netflix, dan YouTube. Mau nonton film, dengar musik, atau cari info pakai suara? Bisa banget!" ujarnya.

Layar Tv ini  sendiri berukuran 32 inci, dengan resolusi HD (1024x768 pixel). Meski bukan yang paling tinggi, namun tipe ini masih nyaman untuk digunakan menonton sehari-hari.

Baca Juga: Xiaomi Rilis TV Raksasa 100 Inci, Gebrakan Baru yang Berani Untuk Kepuasan Menonton Anda

3. realme Smart TV 32 Inch (Sekitar Rp 1.985.000)

Tak ingin ketinggalan, merk realme juga memiliki realme Smart TV yang hadir dalam dua ukuran, yaitu 43 inci dan 32 inci.

"Buat yang cari harga di bawah 2 juta, ukuran 32 inci (1366 x 768 pixel) udah lebih dari cukup buat nonton dengan kualitas gambar yang bagus," jelasnya.

Namun jika Anda memiliki budget yang lebih banyak, bisa memilih Tv ukuran 43 inci dengan resolusi Full HD (1920 x 1080 pixel).

Yang membuat TV dari realme ini menarik adalah kehadiran 24W Quad Stereo Speakers yang sudah mendukung Dolby Audio.

Memiliki suara yang jernih dan tajam, tentunya akan membuat pengalaman nonton makin asyik tanpa harus menggunakan speaker tmbahan.

Dengan budget di bawah Rp2 juta, Anda sudah bisa mendapatkan smart Tv dengan fitur lengkap, layar jernih, dan suara mantap. Mau pilih yang mana?

Berita Terkait

News Update