Baca Juga: 7 Modus Penipuan Lewat Aplikasi WhatsApp yang Harus Anda Waspadai
Cara Atasi Status WhatsApp Tidak Bisa Dilihat
1. Periksa Koneksi Internet
- Matikan dulu jaringan Wi-Fi atau data seluler Anda.
- Nyalakan Mode Pesawat.
- Tunggu hingga beberapa detik.
- Matikan Mode Pesawat dan aktifkan Wi-Fi atau data selulernya.
- Buka kembali aplikasi WA Anda dan lihat statusnya, sudah berhasil atau belum.
Baca Juga: Lindungi Privasi Anda! Begini Cara Mengunci Chat WhatsApp
2. Restart Hp
- Tekan dan tahan yang lama tombol power.
- Klik opsi "Restart".
- Bisa juga ke bagian notifikasi yang berada di atas. Scroll ke bawah dan temukan ikon power.
- Klik ikon power dan pilih menu Restart.
- Setelah hp menyala lagi, coba nyalakan Wi-Fi atau data seluler dan buka status WA.
Baca Juga: Cara Agar WhatsApp Tetap Centang Satu Meski Anda Online
3. Aktifkan Izin Aplikasi
- Buka aplikasi Pengaturan di hp Anda.
- Klik menu "Aplikasi".
- Pilih WhatsApp.
- Klik opsi Izin.
- Pastikan untuk memberikan izin pada kontak, kamera, dan lain sebagainya.
Baca Juga: Cara Ampuh Agar WhatsApp Tidak Menerima Pesan atau Panggilan Masuk
4. Hapus Cache
- Buka aplikasi Pengaturan di hp Anda.
- Klik menu "Aplikasi".
- Pilih WhatsApp.
- Klik opsi Penyimpanan.
- Pilih menu "Hapus memori" atau "Hapus cache".
- Setelah itu, kembali ke laman sebelumnya, klik opsi "Paksa berhenti".
- Klik Oke.
Baca Juga: Jangan Dibiarkan! Ini Cara Mengamankan Akun WhatsApp dari Penyadapan
Demikian informasi dari cara atasi status WhatsApp tidak bisa dilihat. Semoga bermanfaat dan membantu.