KPM Pemilik KK Ini Berhak Usulkan Penyaluran Dana Bansos PKH Validasi 2025, Begini Caranya

Rabu 15 Jan 2025, 16:32 WIB
Lansia dan disabilitas, merupakan komponen yang masuk penerima Bansos PKH 2025. (Sumber: Poskota/Dadan Triatna)

Lansia dan disabilitas, merupakan komponen yang masuk penerima Bansos PKH 2025. (Sumber: Poskota/Dadan Triatna)

Setelah proses verifikasi selesai dan usulan disetujui, dana Bansos PKH akan disalurkan ke Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) anda.

KPM pemilik KK yang terdaftar dalam DTSE berhak mengusulkan penyaluran dana bansos PKH 2025 untuk keluarga mereka.

Dengan mengikuti prosedur yang telah ditetapkan, anda dapat membantu pemerintah untuk memastikan bantuan sosial sampai ke tangan yang benar-benar membutuhkan.

Baca Juga: Saldo Dana Bansos BPNT Rp200.000 Wajib Digunakan untuk Belanja di E-Warong pada 2025? Cek Informasi Selengkapnya

Pastikan anda memeriksa status KPM melalui aplikasi CekBansos, ajukan usulan di kantor desa, dan tunggu proses verifikasi dan validasi untuk pencairan dana PKH yang dapat membantu meringankan beban keluarga anda.

Disclaimer: POSKOTA beritahu anda bahwa KPM pemilik KK ini berhak usulkan penyaluran dana bansos PKH validasi 2025. Segera ikuti caranya di sini . Perlu diingatkan, bahwa dana ini bukan saldo dana gratis dari aplikasi melainkan saldo dana yang akan diberikan dari pemerintah melalui program bansos.

Berita Terkait

News Update