Dana Bansos 2024 Tak Ditarik KPM, Benarkah Bantuannya Hangus dan Tidak Akan Cair Lagi di Penyaluran Tahun 2025?

Rabu 15 Jan 2025, 21:32 WIB
Jangan lewatkan kesempatan untuk menarik dana bansos Anda. Pastikan saldo di KKS tidak hangus dan segera cairkan sebelum batas waktu. (Instagram: @miramardiani/Neni Nuraeni)

Jangan lewatkan kesempatan untuk menarik dana bansos Anda. Pastikan saldo di KKS tidak hangus dan segera cairkan sebelum batas waktu. (Instagram: @miramardiani/Neni Nuraeni)

Bagi penerima bansos yang belum menerima bantuan untuk periode November atau Desember 2024 hingga bulan Januari 2025, segeralah menghubungi pendamping sosial.

Pastikan untuk menanyakan status pencairan bantuan tersebut dan apakah ada kendala dalam penyaluran bansos.

Bisa jadi ada masalah administratif atau waktu penyaluran yang terbatas pada akhir tahun 2024.

Baca Juga: Dana Bansos BPNT Rp200.000 Cair per Bulan untuk Pemilik NIK KTP Terdaftar, Simak Jadwalnya!

Bila data sudah benar dan tidak ada masalah, maka bantuan sosial untuk periode tersebut kemungkinan masih bisa dicairkan pada bulan Januari 2025.

Selain itu, jika tidak ada klarifikasi dari pendamping sosial, Anda juga bisa menghubungi operator Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial-Next Generation (SIKS-NG) yang ada di desa atau kelurahan setempat untuk mengecek status pencairan bantuan.

Demikian informasi mengenai bantuan sosial yang dikembalikan ke kas negara dan pencairannya di tahun 2025.

Pastikan selalu memantau kartu KKS dan segera menarik bantuan yang ada di dalamnya.

Jangan menunggu terlalu lama, karena jika tidak ditarik sesuai dengan batas waktu yang ditentukan, bantuan sosial bisa hangus dan tidak akan tercairkan kembali.

Berita Terkait

News Update