Akhirnya, kejadian itu memicu perdebatan antara sopir taksi dan sopir kendaraan lain yang hampir saling bersinggungan.
"Di dapan taksi ada truk berhenti. Sehingga, teuk mengambil jalur sebelah kanan dan hampir menyerempet mobil di jalur tersebut," katanya.
Maka dari itu, akhirnya Patwal yang sedang mengawal mobilnya itu khawatir akan menimbulkan cekcok yang justru akan memperburuk kondisi jalanan yang sedang macet.
Baca Juga: Harta Kekayaan Raffi Ahmad Tengah Diverifikasi KPK Sebagai Pejabat Negara
Sehingga, petugas Patwal mencoba untuk mengarahkan dengan menegur sopir taksi agar tidak ada perselisihan diantara kedua kendaraan tersebut.
"Petugas Patwal lihat itu khawatir akan menimbulkan kemacetan karena lalu lintas sedang lumayan padat, langsung tegur pengemudi taksi dengan gestur seperti di video," pungkasnya.