Simak di sini cara untuk menyimpan vide YouTube di galeri HP anda. (Sumber: Tangkap layar/YouTube/TutorInd)

TEKNO

Ingin Simpan Video YouTube ke Galeri HP? Ikuti Caranya di Sini

Minggu 12 Jan 2025, 15:07 WIB

POSKOTA, CO.ID- Bingung bagaimana cara menyimpan video YouTube ke galeri HP untuk bisa ditonton kapan saja? Simak langkah-langkah mudah dan aman di sini sampai akhir.

Menonton video YouTube kini jadi bagian dari keseharian kita. Namun, pernahkah anda merasa ignin menyimpan video YouTube ke galeri HP agar bisa ditonton meskipun tanpa koneksi internet?

Meskipun YouTube tidak menyediakan opsi langsung untuk mendownload video ke galeri HP, anda masih bisa mengunduhnya dengan menggunakan aplikasi atau situs tertentu.

Baca Juga: Cara Hilangkan Iklan yang Muncul di HP Vivo

Melansir dari kanal YouTube milik TutorInd, mengatakan bahwa ada cara mudah dan aman untuk menyimpan video YouTube ke perangkat HP anda, baik itu android atau iPhone. Jadi, simak di bawah ini.

1. Cara Menyimpan Video YouTube ke Galeri HP dengan YouTube Premium

Jika anda menginginkan cara yang sah dan legal, anda bisa menggunakan YouTube Premium. Fitur download di YouTube Premium memungkinkan anda untuk mengunduh video dan menyimpannya ke perangkat tanpa batasan.

Langkah-langkah:

Baca Juga: HP Android Terkena Virus? Begini Cara Mengatasinya dengan Cepat!

Dengan YouTube Premium, anda bisa menonton video tanpa gangguan iklan, mendownload untuk mode offline, dan menikmati kualitas audio terbaik.

2. Menggunakan Aplikasi Pihak Ketiga (Android)

Bagi pengguna Android, ada banyak aplikasi pihak ketiga yang memungkinkan anda untuk mengunduh video YouTube langsung ke galeri HP. Salah satu aplikasi populer yang sering digunakan adalah TubeMate.

Langkah-langkah Menggunakan TubeMate:

Baca Juga: TERBONGKAR! Inilah Rahasia yang Bikin HP Android Makin Kencang

Pastikan untuk mengunduh aplikasi hanya dari sumber yang tepercaya dan berhati-hati dengan izin yang diminta oleh aplikasi pihak ketiga.

3. Menggunakan Situs Web Pengunduh Video (Android & iOS)

Jika anda tidak ingin menginstal aplikasi tambahan, ada beberapa situs pengunduh video YouTube yang bisa digunakan di perangkat Android maupun iOS. Salah satu situs yang banyak digunakan adalah SaveFrom.net.

Langkah-langkah Menggunakan SaveFrom.net:

Baca Juga: 3 Cara Install Aplikasi Versi Lama di HP iPhone Tanpa Ribet!

Beberapa situs pengunduh video mungkin memiliki iklan pop-up, jadi pastikan untuk hati-hati saat mengklik tombol di situs tersebut.

Menonton video YouTube tanpa koneksi internet tentu sangat menyenangkan, dan kini anda bisa menyimpan video YouTube ke galeri HP dengan beberapa cara yang mudah dan aman.

Jika anda pengguna YouTube Premium, anda bisa mengunduh video langsung melalui aplikasi YouTube. Bagi pengguna Android atau iPhone, ada banyak aplikasi dan situs pengunduh video yang bisa membantu anda menyimpan video ke perangkat.

Tags:
simpan video YouTubevideo YouTube YouTube galeri HPHP androidteknologi

Putri Aisyah Fanaha

Reporter

Putri Aisyah Fanaha

Editor