Bansos BLT BBM 2025 Tidak Akan Cair Lewat PT Pos Indonesia? Cek Skema Pencairan Terbaru

Sabtu 11 Jan 2025, 10:34 WIB
Ilustrasi uang tunai dana BLT BBM dari pemerintah (Sumber: Pixabay/Qyuplixyter)

Ilustrasi uang tunai dana BLT BBM dari pemerintah (Sumber: Pixabay/Qyuplixyter)

“Misalnya di desa itundia beli telur ayam dan sebagainya, itu akan dipegang barcode-nya dibuat nanti teman-teman. Luhut mengatakan, sistem ini memungkinkan pemerintah memantau penggunaan dana secara transparan dan mencegah penyalahgunaan,” lanjut dia.

Jadwal Pencairan BLT BBM 2025

Belum ada informasi resmi terkait jadwal pencairan BLT BBM 2025, mengingat semuanya masih digodok oleh pemerintah dan menunggu kabat terkait sistm pembukaan rekening untuk menerima bantuan.

Kendati demikian, bansos tersebut diharalkan cair dalam waktu dekat terlebih lagi pemerintah telah memberi sinyal pencairan dngan skema baru yang menggunakan barcode tersebut.

Cara penggunaan barcode juga lebih mudah, para penerima nanti tinggal menyiapkan bahan pangan apa saja yang ingin dibeli dan menghitunya melalu daftar harga yang diberikan.

Apabila nominal belanjaan mencapai Rp150.000 maka bisa langsung ke warung yang telah bekerja sama dengan pemerintah untuk menyalurkan bantuan. Nantinya Anda tinggal scan barcode saja untuk membeli sembako yang diinginkan.

Syarat Penerima BLT BBM

Jika mengacu pada tahun sebelumnya, ada beberapa syarat penerima dana bansos BLT BBM yaitu sebagai berikut:

  1. Berasal dari keluarga miskin dan rentan
  2. Terkena dampak kenaikan BBM
  3. Bukan bagian atau keluarga dari ASN, TNI, Polri
  4. Berpenghasilan di bawah UMR
  5. Terdaftar sebagai KPM di DTKS atau DTSE

Demikian informasi yang dapat Anda simak terkait skema baru pencairan bansos BLT BBM 2025, semoga bermanfaat.

Disclaimer: Terkait syarat penerima mungkin saja berbuah, sebab semua disesuaikan oleh kebijakan pemerintah namun mungkin tidak akan berubah juga. Begitu juga sistem pencairan masih terus digodok pemerintah.

Berita Terkait

News Update