Tabel Cicilan KUR BRI 2025: Rp15 Juta-Rp100 Juta, Apa Saja Syarat untuk Mendaftar?

Kamis 09 Jan 2025, 12:10 WIB
Cek tabel cicilan KUR BRI 2025 plafon Rp15 juta-RP100 juta. (Sumber: Poskota/Faiz)

Cek tabel cicilan KUR BRI 2025 plafon Rp15 juta-RP100 juta. (Sumber: Poskota/Faiz)

POSKOTA.CO.ID - Cek tabel cicilan KUR BRI 2025 yang telah dibuka, plafon pinjaman mulai Rp15 juta hingga Rp100 juta.

Program pinjaman Kredit Usaha Rakyat (KUR) adalah kredit dengan suku bunga rendah bagi para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM).

Bunga pinjaman yang diberikan sebesar 0,5 persen per bulan, dengan total hanya 6 persen per tahun memberikan kemudahan permodalan bagi masyarakat.

Bank Rakyat Indonesia (BRI) jadi salah satu penyalur program KUR ini, catat syarat dan cara mengajukan pinjaman supaya lolos verifikasi.

Baca Juga: KUR BRI 2025 Dibuka Online? Cek Syarat dan Cara Ajukan Pinjaman dengan E-KTP Anda

Tabel Cicilan KUR BRI 2025

Salah satu jenis program KUR yang sering dipakai oleh masyarakat untuk mendapatkan pinjaman modal usaha adalah KUR BRI mikro.

KUR mikro ini bisa diajukan oleh peminjam yang sudah sempat menjadi penerima KUR sebelumnya, dengan limit pinjaman hingga Rp100 juta.

Angsuran bisa disesuaikan dengan kemampuan bayar dari calon penerima, yakni mulai dari 12 bulan, 18 bulan, 24 bulan, hingga 36 bulan.

Berikut ini informasi lengkap tabel angsuran KUR BRI 2025 plafon Rp15 juta hingga Rp100 juta:

Tabel KUR BRI 2025 plafon pinjaman Rp15 juta-Rp100 juta. (Sumber: Poskota/Faiz)

Baca Juga: Begini Cara Pengajuan KUR BSI 2025, Syarat dan Proses Pengajuan secara Online

Syarat Pengajuan KUR BRI

Program pinjaman KUR ini dikhususkan bagi pelaku UMKM sehingga dapat mengembangkan usaha dan membantu pertumbuhan ekonomi.

Berita Terkait

News Update