Lolos 8 Besar Liga 2, Warga Cimahi Taruh Harapan PSKC Berlaga di Liga 1

Selasa 07 Jan 2025, 09:04 WIB
Pemain PSKC Cimahi Chenco Gyeltshen (hijau), mendapat kawalan ketat dari pemain Persikota Tangerang dalam lanjutan Liga 2 Pegadaian Indonesia di Stadion Benteng Reborn, Kota Tangerang, Minggu, 5 Januari 2025. (Sumber: Dok. PSKC Cimahi)

Pemain PSKC Cimahi Chenco Gyeltshen (hijau), mendapat kawalan ketat dari pemain Persikota Tangerang dalam lanjutan Liga 2 Pegadaian Indonesia di Stadion Benteng Reborn, Kota Tangerang, Minggu, 5 Januari 2025. (Sumber: Dok. PSKC Cimahi)

Menurutnya, keberhasilan tim besutannya menembus babak 8 besar ini tak luput dari jajaran managamen tim yang sudah all out sepanjang perjalanan PSKC di Liga 2 Pegadaian Indonesia.

Kekalahan itu sempat membuat tipis harapan lolos ke babak 8 besar. Sebab di laga terakhir, PSKC harus bertandang melawan Persikota Tangerang.

Akan tetapi, Laskar Sangkuriang berhasil menjinakkan tuan rumah dengan skor 0-1, di Stadion Benteng Reborn, Kota Tangerang, Minggu, 5 Januai 2025.

Berita Terkait

News Update