Untuk memverifikasi data Anda terdaftar atau tidaksebagai penerima bantuan silahkan cek statusnya dengan mengikuti cara di bawah ini.
Cara Cek Penerima Bantuan Sosial PKH 2025
- Kunjungi situs resmi Kemensos di cekbansos.kemensos.go.id
- Masukkan Provinsi, Kabupaten, Kecamatan, dan Desa
- Masukkan nama Penerima Manfaat sesuai KTP
- Ketikkan 4 huruf kode yang tertera di dalam kotak kode
- Klik tombol “CARI DATA”
Demikian informasi mengenai bantuan sosial PKH yang akan mulai disalurkan pemerintah kepada KPM kategori lansia dan penyandang disabilitas secara bertahap untuk Januari hingga Maret 2025
Bantuan akan langsung dicairkan ke rekening KKS via bank himbara apabila status nama Anda di SIKS-NG sudah berubah menjadi SP2D.
Disclaimer: Saldo Dana Gratis adalah bantuan uang tunai yang diberikan pemerintah ke rekening KKS melalui bank himbara seperti BNI, BSI, BRI, dan Mandiri.