Ilustrasi KUR Bank Mandiri. (Sumber: Pinterest/Polres Asahan)

EKONOMI

KUR Bank Mandiri 2025: Simulasi Tabel Angsuran Rp10 Juta-Rp100 Juta, Syarat KTP dan KK

Minggu 05 Jan 2025, 16:43 WIB

POSKOTA.CO.ID - Pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) yang membutuhkan pendaanaan untuk usahanya, dapat mengakses program pinjaman dari pemerintah, yaitu kredit usaha rakyat (KUR).

Penyaluran KUR ini dilakukan oleh bank dan salah satunya, ialah Bank Mandiri.

Kabar baiknya, KUR Bank Mandiri 2025 sudah dibuka dan para pelaku usaha UMKM dapat mengajukan pinjaman untuk mengembangkan usahanya.

Adapun syarat untuk mengajukan pinjaman KUR tanpa agunan ini, hanya membutuhkan kartu tanda penduduk (KTP), kartu keluarga, serta memiliki usaha produktif yang sudah berjalan selama enam bulan.

Baca Juga: Tabel Angsuran KUR Bank Mandiri 2025 dengan Pinjaman Rp10 Juta-Rp30 Juta, Syarat Cukup KTP dan KK

Nominal pinjaman sekira Rp10 juta hingga Rp100 juta. Untuk pinjaman Rp10 juta, masyarakat dapat memilih jenis KUR Super Mikro.

Sedangkan untuk Rp50 juta sampai Rp100 juta bisa memilih jenis KUR Mikro. Jangka waktu pinjaman sekitar tiga tahun untuk kredit modal kerja (KKM) dan lima tahun untuk kredit investasi (KI).

Suku bunga dari KUR ini relatif terjangkau sebesar enam persen efektif per tahun.

Mengetahui jenis pinjaman serta nominal dan jangka waktunya, dapat membantu UMKM untuk menentukan program pendanaan usaha yang dibutuhkan.

Baca Juga: Syarat Pengajuan KUR Bank Mandiri 2025 Rp50 Juta Pakai KTP dan KK, Berikut Simulasi Angsurannya

Syarat dan Cara Pengajuan Pinjaman KUR Mandiri 2025

Apabila syarat di atas terpenuhi, Anda bisa mendatangi Bank Mandiri terdekat dengan membawa dokumen-dokumen di atas.

Kemudian hampiri petugas bank, serta konsultasikan terkait pinjaman KUR. Nantinya, petugas bank akan membantu untuk melakukan pengisian formulir.

Setelah itu, proses selanjutnya adalah survei atau verifikasi kebenaran informasi berdasarkan dari syarat-syarat di atas.

Baca Juga: Perbedaan Jenis KUR Bank Mandiri: Nominal, Kategori hingga Syarat Pengajuan Pinjamannya

Jika lolos, maka dana pinjaman KUR akan dicairkan melalui rekening Bank Mandiri milik debitur.

Tabel Angsuran KUR Mandiri 2025 Rp10 Juta - Rp100 Juta

Berikut ini simulasi angsuran setiap bulannya, bagi debitur yang mengajukan pinjaman dengan nominal Rp10 juta hingga Rp100 juta, antara lain:

Limit Kredit Rp10 Juta

Limit Kredit Rp15 Juta

Baca Juga: Pinjaman Saldo Dana Rp20 Juta untuk Modal Usaha Ini Bisa Didapatkan dengan Mudah dari KUR Bank Mandiri, Simak Informasi Selengkapnya di Sini

Limit Kredit Rp25 Juta

Limit Kredit Rp30 Juta

Limit Kredit Rp40 Juta

Limit Kredit Rp50 Juta

Baca Juga: Selamat! Anda Bisa Dapatkan Saldo Dana Pinjaman dari Rp50 Juta hingga Rp100 Juta Melalui KUR Bank Mandiri, Lihat Informasi Lengkapnya di Sini

Limit Kredit Rp60 Juta

Limit Kredit Rp70 Juta

Limit Kredit Rp80 Juta

Limit Kredit Rp90 Juta

Baca Juga: NIK KTP dan KK Anda Bisa Ambil Saldo Dana Rp100 Juta dengan Mudah dari KUR Bank Mandiri, Simak Cara dan Jenisnya di Sini!

Limit Kredit Rp100 Juta

Demikian informasi seputar KUR Bank Mandiri 2025 beserta dengan syarat dan tabel angsurannya.

Tags:
umkmtabel angsuran kur mandiri 2025pinjaman kurpinjaman kur tanpa agunansyarat pengajuan kur mandiri 2025kartu tanda pendudukkur bank mandiri 2025kredit usaha rakyatpinjaman kur mandirikur

Muhammad Dzikrillah Tauzirie

Reporter

Muhammad Dzikrillah Tauzirie

Editor