Benarkah Bansos BPNT dan PKH Tahap 1 2025 Sudah Siap Dicairkan? Cek Info Validnya

Minggu 05 Jan 2025, 13:04 WIB
Pastikan Anda mengikuti informasi resmi dari Kementerian Sosial untuk mendapatkan info valid. Jangan lupa, pastikan data Anda di DTKS sudah benar agar proses pencairan berjalan lancar. (Sumber: Poskota/Dadan Triatna)

Pastikan Anda mengikuti informasi resmi dari Kementerian Sosial untuk mendapatkan info valid. Jangan lupa, pastikan data Anda di DTKS sudah benar agar proses pencairan berjalan lancar. (Sumber: Poskota/Dadan Triatna)

Tahap I: Januari-Maret

Tahap II: April-Juni

Tahap III: Juli-September

Tahap IV: Oktober-Desember

Jika pencairan Bansos PKH di 2025 merujuk pada tahun sebelumnya, kemungkinan jadwal penyalurannya akan seperti itu.

Baca Juga: Disangka KKS Kadaluwarsa Padahal Bansos PKH BPNT Dihentikan Kemensos, Simak Perbedaanya

Jadwal Pencairan Bansos BPNT Tahap 1 2025

Setiap KPM yang sudah terdaftar senagai penerima Bansos BPNT, akan mendapatkan bantuan Rp200.000 per bulannya.

Namun umumnya, BPNT ini kerap disalurkan per dua bulan sekali sehingga setiap KPM akan menerima Rp400.000 per tahapnya.

Tapi ada juga daerah yang menyalurkannya Bansos BPNT ini per tiga bulan sekali, sehingga setiap KPM akan mendapatkan nominal yang lebih besar yakni Rp600.000 per tahapnya.

Sedangkan untuk pencairannya sendiri, baik untuk PKH maupun BPNT akan dilakukan melalui rekening Kartu Keluarga Sosial (KKS) yang bisa dicairkan KPM di ATM Bank Himbara (BNI, BRI, Bank Mandiri, serta Bank BTN).

Baca Juga: Selamat Ya! Bantuan Sosial BPNT Rp200.000 Cair Tiap Bulan Untuk KPM Pemilik NIK KTP Terintegrasi DTSE

Namun bagi yang masih belum memiliki rekening KKS, KPM juga bisa mencairkannya di PT. Pos Indonesia yang dekat dengan domisili penerima.

Berita Terkait

News Update