POSKOTA.CO.ID - Keuntungan saldo DANA Rp350.000 bisa langsung cair dari aplikasi TikTok, langsung cek begini caranya.
TikTok ini adalah media sosial yang memungkinkan pengguna untuk membagikan konten video. Kamu bisa menonton banyak konten hiburan dan menarik di aplikasinya.
Nah selain menyediakan hiburan, sekarang ada promo menarik di aplikasi TikTok yang bisa kamu manfaatkan untuk bisa klaim saldo DANA gratis.
Pasalnya ada keuntungan saldo gratis hingga Rp350.000 jika berhasil menyelesaikan misinya sampai tuntas, simak sampai habis.
Promo Saldo DANA Gratis TikTok
Sebenarnya promo ini sudah berlangsung sejak 2 Januari 2025 kemarin, tapi masih banyak pengguna yang belum mengetahuinya.
Jadi promo aplikasi TikTok ini berupa kode undangan yang dapat kamu bagikan kepada teman atau orang lain.
Kamu bisa selesaikan misinya dalam 10 tahap untuk mengundang 10 orang teman. Setiap 1 orang yang menggunakan kode undangan milikmu saat mendaftar, maka ada keuntungan saldo gratis Rp35.000.
Jadi setelah dihitung, kamu bisa klaim saldo DANA gratis Rp350.000 dari aplikasi TikTok jika berhasil mengundang 10 teman untuk mendaftar akun.
Baca Juga: Pencairan KJP Tahap 1 Akan Dilakukan Akhir Januari 2025, Cek di Sini!
Promo kode undangan ini terbatas waktu, dimana hanya berlaku mulai 2-9 Januari 2025. Jadi bagi yang mau mencoba bisa lakukan sekarang mumpung promonya masih berlaku.