5 Kriteria Pemilik NIK KTP Ini Bisa Terima Bansos PKH 2025, Cek di Sini

Jumat 03 Jan 2025, 15:26 WIB
Ini 5 kriteria masyarakat yang akan menrima bansos PKH 2025. (FB/Info Bantuan Sosial)

Ini 5 kriteria masyarakat yang akan menrima bansos PKH 2025. (FB/Info Bantuan Sosial)

Halaman cek bansos ini hadir untuk memudahkan masyarakat dalam memantau penerima bansos dan memastikan kesesuaian data penerima di daerah masing-masing.

Berikut adalah langkah-langkah untuk mengecek penerima bansos:

1. Buka Halaman Cek Bansos

Kunjungi halaman cekbansos.kemensos.go.id menggunakan browser di ponsel atau laptop Anda.

Baca Juga: NIK KTP Atas Nama Anda yang Telah Memenuhi Kriteria, Dapat Terima Subsidi Dana Bansos PKH dan BPNT Tahap 1 2025, Cek Informasi Selengkapnya di Sini!

2. Pilih Lokasi Tempat Tinggal

Masukkan alamat Anda sesuai dengan yang tertera di KTP, mulai dari provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, hingga desa/kelurahan.

3. Masukkan Nama Lengkap

Ketikkan nama penerima, pastikan nama yang Anda masukkan sesuai dengan yang tercantum di KTP.

4. Isi Kode Captcha

Masukkan empat huruf kode captcha yang muncul di layar dalam kotak yang disediakan. Jika Anda mengalami kesulitan membaca kode, klik refresh untuk mendapatkan kode baru.

5. Klik Tombol Cari Data

Setelah menekan tombol ini, sistem akan memproses data yang Anda cari. Jika terdaftar, Anda akan melihat informasi sebagai penerima manfaat (PM) beserta usia dan jenis bansos yang diterima.

Baca Juga: Mohon Maaf KPM dengan Kriteria ini Tidak Dapat Menerima Bansos PKH Tahap 1, Cek Informasinya di Sini

Nah, itulah informasi mengenai kriteria penerima bansos PKH yang akan menerima pencairan bansos tahap 1 di awal tahun 2025.

Berita Terkait

News Update