Begini cara mudah hapus perangkat lain di akun Google. (Pinterest/@Alex Visscher)

TEKNO

Begini Cara Hapus Perangkat Lain di Akun Google Anda

Sabtu 28 Des 2024, 11:43 WIB

POSKOTA.CO.ID - Akun Google sering digunakan untuk mengakses berbagai layanan seperti Gmail, Google Drive, dan YouTube, yang membuatnya terhubung ke banyak perangkat.

Namun, terkadang akun Anda masih login di perangkat lama, seperti ponsel yang sudah dijual, laptop kantor, atau komputer umum di sekolah.

Hal ini dapat menimbulkan risiko keamanan, terutama jika perangkat tersebut masih memiliki akses ke akun Anda.

Untuk mengatasi masalah ini, Google menyediakan fitur yang memungkinkan Anda menghapus perangkat lain yang terhubung ke akun secara jarak jauh.

Dengan langkah sederhana, Anda dapat memastikan akun Google Anda tetap aman dan hanya digunakan pada perangkat yang benar-benar Anda percayai.

Cara Hapus Perangkat Lain di Akun Google

Dilansir dari kanal YouTube MDtresno, berikut adalah cara menghapus perangkat lain yang terhubung dengan akun Google Anda.

Akses Akun Google Anda

Masuk ke Menu Keamanan

Identifikasi Perangkat yang Akan Dihapus

Logout atau Hapus Akses Perangkat

Periksa Daftar Perangkat

Kenapa Perlu Logout dari Perangkat Lain?

Mencegah akses yang tidak sah ke email, file, atau informasi pribadi Anda.

Selain itu, untuk melindungi privasi mencegah perangkat yang sudah tidak digunakan mengakses akun Anda.

Dan memastikan akun Anda hanya terhubung ke perangkat yang benar-benar diperlukan.

Menghapus perangkat lain yang login di akun Google Anda adalah langkah penting untuk menjaga keamanan dan privasi.

Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, Anda dapat dengan mudah logout dari perangkat yang tidak lagi digunakan, bahkan dari jarak jauh.

Pastikan akun Google Anda tetap aman dan hanya terhubung ke perangkat yang Anda percayai.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News, dan jangan lupa untuk mengikuti kanal WhatsApp Poskota agar tidak ketinggalan update berita setiap hari.

Tags:
akun googlemenghapus perangkat GoogleKeamanan Akun Googleprivasi google

Adam Taqwa Ganefin

Reporter

Adam Taqwa Ganefin

Editor