KPM BPNT Dapat Bonus Tambahan Akhir Tahun, Benarkah? Cek Infonya di Sini

Rabu 25 Des 2024, 09:08 WIB
KPM BPNT terima bansos PKH melalui validasi Kemensos pada pencairan tahap akhir 2024. (kemensos/edited Dadan)

KPM BPNT terima bansos PKH melalui validasi Kemensos pada pencairan tahap akhir 2024. (kemensos/edited Dadan)

Nama yang dimasukkan beserta jenis bansos yang diterima akan muncul jika termasuk penerima bansos. Lihat apakah bansos PKH nya tercantum aktif atau tidak.

Dengan langkah tersebut, masyarakat bisa memastikan apakah dirinya merupakan penerima bansos PKH selain BPNT, ataupun sebaliknya.

Begitu pula, jika Anda pernah mendaftar DTKS sebelumnya untuk mendapatkan bansos, cek secara berkala di situs cek bansos Kemensos.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait
News Update