POSKOTA.CO.ID - Salah satu cara untuk mendapatkan saldo DANA adalah dengan mengisi survei di aplikasi yang khusus mengisi survei.
Anda cukup isi survei dengan benar, maka saldo DANA Rp200.000 pun bisa Anda raih dengan mudah.
Perlu Anda ketahui bahwa aplikasi penghasil uang dengan cara memberikan misi yang sama memang sangat banyak.
Namun di sini terdapat tiga aplikasi Penghasil uang yang bisa Anda gunakan untuk meraih saldo DANA Rp200.000. Silahkan simak sampai akhir.
Aplikasi Survei Penghasil Uang
Dilansir dari Play store inilah tiga rekomendasi aplikasi Penghasil saldo dana dengan cara isi survei.
1. Swagbuck
Aplikasi pertama yang bisa menghasilkan cuan hingga Rp200.000 yakni Swagbuck. Anda bisa mendapatkan cuan dengan mudah hanya mengisi setiap survei yang ada di sini.
Perlu Anda ketahui bahwa untuk sekali isi survei di aplikasi ini, Anda bisa mendapatkan Rp50.000. Jika banyak maka akan lebih dari itu.
2. Survey Junkie
Kemudian ada survey Junkie yang juga bisa mendapatkan saldo gratis dengan cara mengisi survei. Isilah setiap survei dan selalu pantau terus.
Kalau ada survei terbaru, Anda bisa langsung mengisinya dan jangan sampai telat untuk mengisi survei tersebut.
3. Vindale Research
Selanjutnya ada vindale Research yang juga bisa mendapatkan cuan dengan mudah. Anda bisa mendapatkan uang Rp100.000 loh persurvei.
Sehingga kalau ada dua survei yang harus di isi, maka cuan Rp200.000 pun bisa Anda tarik ke dompet elektronik.
Demikian tiga aplikasi penghasil cuan yang bisa Anda dapatkan dengan cara mengisi survei. Isilah setiap survei di aplikasi tersebut dan raih saldo DANA Rp200.000.
Aplikasi tersebut bisa Anda unduh melalui Google Play Store atau App store. Jadi buruan download dan install, kemudian daftar akun dan jalankan misi dari sekarang juga.
Disclaimer: Hati-hati dengan aplikasi yang meminta data pribadi secara sensitif. Selalu cek aplikasi, supaya tahu ada survei baru yang harus diisi.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.